Apa boleh sesesak ini?

Hoampimpa
Sep 11, 2023

Hari2 ku setelah ini akan banyak sekali berubah. Memulai hidup semuanya sendiri. Aku yg terbiasa hidup di rumah, selalu ada teman ngobrol dan berbagi cerita seharian yg telah di lalui, selalu ada tempat untuk cerita berbagai problema yg kerapkali aku sulit untuk memutuskan. Juga berbagi cerita tentang semua hal, yg kami rawat sekaligus tempat untuk bertumbuh di sebuah entitas perusahaan yg amat kami cintai dan kasihi.

Setelah ini masih adakah waktu untuk bisa melakukan semua hal itu lagi?

Rasanya sesak tenggorokanku menyadari semua kenyataan ini.

Aku menyadari perasaan sesak ini. Perpisahan, kehilangan bukan hal baru bagi ku.

Aku hanya perlu waktu dan beradaptasi dengan situasi ini. Semoga sesak ku segera pergi

Sign up to discover human stories that deepen your understanding of the world.

Free

Distraction-free reading. No ads.

Organize your knowledge with lists and highlights.

Tell your story. Find your audience.

Membership

Read member-only stories

Support writers you read most

Earn money for your writing

Listen to audio narrations

Read offline with the Medium app

No responses yet

Write a response